Halo Pecinta Coding pada tutorial kali ini kita akan membuat program yang berguna untuk memanfaatkan file XML (eXtensible Markup Language) sebagai media penyimpanan data (database). Deskripsi Programnya adalah sebagai berikut : • Program berguna menggunakan XML sebagai database. &bull...
Halo Sobat Coding, pada tutorial kali ini kita akan membuat program yang bisa digunakan untuk memanipulasi gambar. Berikut deskripsi program yang akan kita buat. Program berguna untuk memanipulasi atau mengubah tampilan dari gambar / foto digital. Pilihan jenis manipulasi yang bisa ditera...
Halo sobat coding, ada yang suka gambar? Kalo ada tutorial ini pas banget nih, karena kali ini kita akan membuat program untuk menggambar objek 2D. Berikut deskripsi program yang akan kita buat :. Program berguna untuk menggambar bentuk/shape 2D. Pilihan bentuk/shape ada tiga buah, yaitu Kotak, Segi...
Halo Sobat Coding, siapa yang suka musik? kalau saya suka sekali main piano jadi pada tutorial kali ini kita akan membuat program piano1 oktaf sederhana, jadi kita bias main piano di PC deh asik kan? Hhaha… :D Berikut deskripsi program yang akan kita buat. • Program berguna untuk me...
Halo Sobat Coding, kali ini kita akan membuat program yang bisa menampilkan SlideShow Gambar. Berikut deskripsi program yang akan kita buat : Program berguna untuk menampilkan slideshow gambar; menampilkan gambar secara berurutan. Proses menampilkan gambar bisa diulangi lagi. Karena pada kondi...
Halo pecinta coding, kali ini saya akan membuat program untuk menghitung berapa banyak SKS yang harus dibayarkan dalam satu semester, bagi para mahasiswa, ini sangat membantu untuk mengetahui berapa banyak uang yang harus dikeluarkan untuk mengambil SKS Berikut deskripsi program yang akan kita bua...
Halo para pecinta coding, ini tutorial pertama yang saya tulis, saya awali dengan membuat program untuk menghitung poin klub sepak bola dengan C#, Berikut deskripsi program yang akan kita buat : Program berguna untuk menghitung poin yang diterima sebuah klub sepakbola. Nilai yang diinput oleh user a...
Helo. Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan pengalaman saya tentang Method Hiding Fungsi Base Class Pertama kita buat terlebih dahulu class Employee. using System; public class Employee { public string firstName; public string lastName; public void printFullName() { ...